Cara Memposting Scrip Code HTML di Blogger


Assalamu’alaikum para blogger yang budiman................
                Dalam memposting sebuah postingan di Blogger, memang tidak ada kendala apa pun. Namun, kendala itu datang saat dimana kita mau memposting yang berisi scrip code HTML. Memang tidak ada yang salah. Tapi, setelah di pos maka scrip yang tadi di posting tidk terlihat. Kenapa???
Karna yang tulis itu adalah tex HTMLbukan tex biasa jadi browser membaca tex tersebut. Trus, gimana solusinya??? Ada banyak metode untuk memposting scrip code HTML di Blogger, mulai dari konver scripnya, buat Box Area, dll. Namu, ada cara yang paling mudah untuk itu yaitu dengan menu  entri. Cara???

Langkah 1. Kamu sudah siap dengan postingan kamu.


Langkah 2. Pilih menu Pilihan>Tampilkan Kode HTML.




Lanhkah 3. Publikasi.
                Jadi, scrip kamu gak bakalan hilang. Semoga setelah membaca artikel ini kamu tidak akan kesusahan lagi. Ok! Itulah Cara Memposting Scrip Code HTML di Blogger
Semoga bermanfaat dan sampai jumpa di postingan lainnya....



Komentar

Posting Komentar

Pengunjung Yang baik selalu meninggalkan komentar